Transfer Dusan Vlahovic dari Juventus ke Man United Gagal
Agen Dusan Vlahovic dikabarkan memblokir transfer kliennya dari Juventus ke Manchester United pada Januari 2023 kemarin. Striker asal Serbia itu tampil cukup bagus bersama Juventus sejak dibeli dari Fiorentina. Padahal ia sempat terganggu cedera. Musim ini ia sudah mengemas 10 gol dari 21 laga di semua ajang kompetisi. Total sejauh ini Vlahovic sudah mengoleksi 19 …
Transfer Dusan Vlahovic dari Juventus ke Man United Gagal Read More »